PMPP TNI Lakukan Sertijab Strategis, Komandan Tekankan Kepemimpinan Visioner dan Teladan

Bogor, Mediantara.co.id – Komandan Pusat Misi Pemeliharaan Perdamaian (PMPP) TNI, Mayjen TNI Taufik Budi Santoso, S.Hub.Int., M.H.I., memimpin langsung prosesi serah terima jabatan dua posisi strategis di lingkungan PMPP TNI, yakni Direktur Pembinaan Operasi (Dirbinops) dan Komandan Satuan Latihan (Dansatlat), yang berlangsung di Markas Komando PMPP TNI, Sentul, Bogor, pada Senin (21/4/2025). Dalam sambutannya, Mayjen…

Lanjut Baca