
Pengamat Olahraga Ajak Masyarakat Dukung Cakada Serius Bangun Olahraga Daerah
Mediantara.co.id – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 serentak yang akan digelar di 545 daerah dengan rincian 37 provinsi, 415 kabupaten, dan 93 kota kini memasuki tahapan kampanye. Kandidat Calon Kepala Daerah (Cakada) pun makin intens mengampanyekan visi dan misinya menjelang Pilkada yang akan diselenggarakan pada November 2024 mendatang. Di antara berbagai gagasan visi dan misi,…